Tuesday, December 21, 2010

profile pict!!!

Apa sieh profile pict? Kata-kata ini muncul seiring dengan munculnya facebook, para facebookers mungkin gakan asing lagi sama kata2 ini. Sebagian besar facebookers menaruh perhatian penting pada bagain fb satu ini, selain status fb pastinya. Tanpa kita sadari, foto yang kita pangpang di fb bisa menggambarkan apa yang sedang kita rasakan lho. Jadi gak mesti dari status fb doank, kita bisa luapin perasaan kita.
Misalnya, facebookers yang memasang profile pict dengan latar belakang pantai, sunset, pasir, dan sejenisnya. Biasanya facebookers itu lagi ada masalah, dan lagi pengen merenungkan masalahnya.
Facebookers yang memilih dengan latar belakang alam pegunungan ato jalan. Biasanya facebookers itu lagi pengen menghirup udara bebas, kehidupan bebas, ato pengen berteriak untuk melampiaskan sesuatu.
Facebookers yang memasang foto dirinya sendiri alias sedikit rada close up, cuman bagian muka sampe dada yang keliatan. Biasanya facebookers ini lagi ingin menunjukkan dirinya (tapi bukan eksis ya…) dan mencerminkan pribadi yang kuat.
Facebookers yang memasang foto dirinya dengan teman2nya, menandakan bahwa dia senang memiliki temen seprti dia, kangen dengan teman2nya, menandakan bahwa mereka mempunyai moment yang istimewa dengan teman2nya.
Nah yang terakhir, foto profil dengan pasangannya masing2. Kalo yang ini sieh sekedar ingin menunjukkan kalo “saya dah ada yang punya, jadi tolong jangan ganggu saia”, atau ada yang ingin menunjukkan “ni lo pacar saia, keren kan?”
Tapi, ada sebagain facebookers yang juga menyembuyikan foto asli mereka dengan memampang foto facebookers lain, gambar2 lain, yang bukan foto dirinya. Itu artinya, facebookers itu lagi ingin menyembunyikan siapa dia (dirinya sendiri), gak mau facebookers banyak tau tentang dirinya…
Tapi, menurut saya sebaiknya pampanglah foto yang menunjukkan keceriaan ato kegembiraan yang sedang kalian punya, karna akan membuat senang facebookers yang melihat profil kamu.. (ini mah berdasarkan pengalaman saya.. :D)

Ini sieh pendapat rani,,,,, we willn’t know the intentions, thoughts, and goals of the people… ^^

2 comments:

  1. Hahaha... yup, ada bener nya jg ada makna dari profile picture (PP) Fb kita.
    kalo boleh ngasih pendapat yg bagian PP yg bukan face diri sendiri bisa jd mrk malu kali yahh xixixixi.. :D

    ReplyDelete
  2. haha,,,, bener2 teh..
    mungkin mereka malu.. padahal ngapain malu sama diri sendri coba? kalo bukan kita yang ngehargain diri sendiri sapa lagi.. hahah

    eh, kalo gambarnya kartun,bisa jadi unyu222...
    tapi kalo gambarnya artis, ngidam atawa ngefans berat teh..:D

    ReplyDelete